Ibu menyusui tentunya harus menjaga
asupan nutrisi yang dikonsumsi karena apa yang di konsumsi tentunya akan
diserap lagi oleh si bayi melalui ASI. Oleh karena itu bunda harus selalu
mengkonsumsi makanan yang menyehatkan agar menghasilkan ASI yang baik bagi
bayi. Salah satunya dengan mengkonsumsi susu almond.
Susu almond dapat memperkaya kandungan
nutrisi pada ASI. Pakar ginekolog menyarankan untuk rutin mengkonsumsi susu
almond saat menyusui. Karena selain bisa meningkatkan produksi ASI, kandungan
nutrisi pada ASI pun juga semakin banyak yang mana itu bagus untuk pertumbuhan
bayi.
Susu almond yang kaya akan nutrisi
dipercaya dapat meningkatkan imunitas pada bayi. Kandungan dalam susu almond
antara lain vitamin E, vitamin B, protein, mineral. Maka dari itu, semakin
sering ibu menyusui mengkonsumsi susu almond maka kekebalan tubuh bayi akan
meningkat.
Setelah melahirkan tentunya bunda mau
donk badan kembali ke bentuk semula. Jangan khawatir bunda, susu almond adalah
pilihan tepat. Susu almond hadir sebagai cemilan sehat dan mengenyangkan. Dan
pastinya pilihan tepat untuk menjaga berat badan pasca melahirkan.
Ayo bunda segera ganti cemilannya dengan susu
almond. Dan rasakan manfaat positifnya.
SUSU ALMOND BUBUK NEWDRINKING
Nutrisi tambahan yang diformulasi khusus untuk Ibu hamil dan Ibu menyusui. Sudah mendapatkan banyak testimoni baik karena sangat terbukti membantu meningkatkan produksi ASI dan menjadi Booster ASI alami
Tidak ada komentar:
Posting Komentar