Senin, 15 Juni 2020

Cara Mengatasi Bibir Kering Saat Hamil

Semua ibu hamil mungkin mengalami mual di pagi hari dan mengidam makanan yang enak selama kehamilan, tetapi ada banyak juga gejala kehamilan aneh lainnya yang mungkin tidak Moms ketahui. Salah satunya adalah bibir kering saat hamil

Oleh karena itu, penting bagi Moms untuk menjaga tubuh tetap terhidrasi dengan baik untuk mengatasi bibir kering saat hamil. Bagaimana caranya? Simak di bawah ini.

a)  Menggunakan Pelembap Bibir

Mengoleskan lip balm atau produk pelembab bibir lainnya ke bibir membantu mengunci kelembapan bibir, sehingga mengurangi kekeringan, jadi jika perlu, oleskan segera setelah mandi atau pelembab bibir Moms dengan waslap basah sebelum aplikasi. Selalu oleskan produk pelembap bibir setiap kali Moms akan pergi ke luar, terutama selama saat cuaca sedang terik.

b)  Minum Air Putih

Untuk mengatasi bibir kering saat hamil, Moms harus minum air sebanyak mungkin, karena logikanya, bayi di dalam perut membutuhkan banyak air agar terhidrasi untuk tumbuh dengan baik.

Apalagi, National Health Service menyebutkan bahwa kondisi hamil akan meningkatkan rasa haus dan kekeringan pada bibir.

Jika tidak, hal ini akan menyebabkan tubuh kekurangan air, karena bayi akan mengekstraknya dari tubuh Moms sampai kulit kita terasa kering dan bersisik.

c)  Jangan Membasahi Bibir dengan Air Liur

Saat bibir Moms terasa kering, mungkin secara tidak sadar, kita akan menjilati bibir dengan air liur. Alih-alih membuat bibir lembap, hal ini justru sebenarnya akan membuat bibir semakin kering.

Untuk mengatasi bibir kering saat hamil, hentikan kebiasaan tersebut dengan memilih dan menggunakan pelembap bibir setiap kali bibir terasa kering.

Itu dia Moms beberapa cara untuk mengatasi bibir kering saat hamil. Pastikan untuk menjaga kelembapan bibir kita dengan cara di atas ya. Untuk memenuhi nutrisi saat hamil, moms bisa konsumsi susu almond New Drinking. Kandungan dalam almond bagus untuk kesehatan ibu hamil dan perkembangan janin. 

SUSU ALMOND BUBUK NEWDRINKING

Nutrisi tambahan yang diformulasi khusus untuk Ibu hamil dan Ibu menyusui. Sudah mendapatkan banyak testimoni baik karena sangat terbukti membantu meningkatkan produksi ASI dan menjadi Booster ASI alami

PESAN VIA WHATSAPP

Tidak ada komentar:

Posting Komentar